Abocath adalah alat untuk memasukkan cairan infus kedalam tubuh melalui kelenjar vena. Digunakan bersama infus set (selang infus) yang menghubungkan cairan infus dengan jarumnya. Jarum infus atau abocath atau kateter intravena, secara umum diberi warna yang berbeda-beda dengan alasan untuk mempermudah petugas mengenali ukuran abocath yang diperlukan. Semakin rendah ukuran abocath maka semakin besar jarum abocath.
Produk kami sudah teruji kualitas dan keamanannya untuk industri medis. Unuk info detil silahkan hubungi Prima Jaya Alkes, atau bisa hubungi kami untuk peralatan medis lainnya.